ImageHost.org

kiat sukses belajar kisah nyata

Diposting oleh cara sukani on Senin, 24 Oktober 2011

kiat sukses belajar kisah nyata dari buku yang berjudul The Simple Truhs of Servece karangan Ken Blancehard dan Bar-bara Glanz, sebuah cerita yang sangat menyentuh, diangkat dari cerita yang benar-benar nyata bernama Johnny.

imageBarbara Glandz pada sebuah kesempatan diminta berbicara di sebuah perusahaan supermarket yang memiliki cabang yang banyak mengenai loyalty program.

Barbara menginngatkan kepada karyawan di perushaan itu untuk mencitptakan hal yang berbeda dan kenangan indah bagi pelanggan sehingga mereka ingin kembali lagi.

Bagaimanan caranya..? Dengan memberikan sentuhan personal oleh tiap-tiap karyawan di semua level.
sebulan setelah berbicara, Barbara menerima telelpon dari anak mudah berusia sembilan belas tahun yang bernama Johnny

Dengan bangga anak mudah itu menceritakan bahwa pekerjaaanya adalah memasukkan barang belanjaan ke dalam bungkusan (bagger) dan ia mengakuai bahwa ia memiliki kelaianan down syndrome.
Johnny mengatakan bahwa ia terinspirasi mendengarkan nasihat Barbara, namun setelah pulang ke rumah, ia tidak mampu memikirkan suatu yang dapat menyetuh hati pelangganya, apalagi pekerjaannya hanyalah seorang bagger.


Namun kemudiam timbul ide untuk membuat kalimat mutiara (Thought Of The Day) dan ayahnya membantunya mengetik di komputer dan menggunting kalimat mutiara itu setelah di print oleh Johnny, lalu membubukan tanda tanggannya disetiap kalimat mutiara itu dan menuliskan, “Terimakasih karena telah Anda berbelanja di supermarket kami.”


Tidak lama kemudian, terdapat antrean yang tiga kali lebih panjang dikasir tempat pembayaran Johnny bekerja. Sang manajer meminta pelanggan untuk menggunakan jalur kasih lainnya namun mereka menolak karena mereka menginginkan Thought The Day dari Johnny.

Sang manajer sampai terharu melihat bagaimana Johnny memenangkan hati pelanggannya. Bahkan ada testimoni dari seorang wanita tua yang biasanya datang sekali seminggu, bahwa sedemikian ia menginginkan kalimat mutiara dari Johnny sehingga setiap kali ia melewati supermarket itu ia berbelanja hanya untuk mendapatkan kalimat mutiara.


Departemen yang menjual bunga pun terinspirasi oleh semangat Johnny, mereka memberikan bunga-bunga yang sudah tak dapat lagi dijual untuk dijadikan korsese yang indah dan dibagikan kepada para wanita langjut usia atau anak perempuan.

Semangat pelayanan sangat terasa disupermarket itu berkat Johnny. Ide Johnny memang bukan sesuatu yang sangat inovativatif namun ide tersebut mampu menyentuh hati yang terdalam bagi pelanggannya.’
Ingatlah untuk memberiakn senthan pribadi pada pekerjaan Anda,, berikanlah lebih dari apa yang dibayar oleh pelanggan Anda.

Sumber : Cara Sukani

{ 0 komentar... read them below or add one }

Posting Komentar

ImageHost.org

Registrasi MasterForex.Org

Kolom yang ditandai dengan bintang wajib diisi

Simbol latin diijinkan















Info : Setelah Melakukan Pendaftaran Dapat Melakukan Verifikasi dengan Upload (KTP/SIM/PASPOR / kartu pelajar) di member-area masterforex.org

Sebelumnya makasih fread...........